Jumat, 31 Agustus 2012

Kemasan Polos Pada Rokok



Rokok merupakan gulungan yang isinya tembakau dan bumbu - bumbu rokok untuk menambah cita rasa rokok itu sendiri. Rokok yang pertama kali ditemukan di Indonesia dalam bentuk rokok kretek karena saat dibakar berbunyi "kretek". Pada mulanya rokok digunakan sebagai obat penghilang rasa pusing, namun sejalan dengan perkembangan rokok menjadi salah satu barang konsumsi masyarakat setiap harinya mulai dari kaum laki - laki, perempuan, dewasa, hingga anak balita.

Dalam pemasarannya, industri rokok menggunakan berbagai cara dan media yang menarik untuk memikat konsumen salah satunya mendesain bungkusnya agar terlihat menarik. Desain bungkus rokok memang bukan merupakan faktor utama yang memicu ketertarikan konsumen, masih banyak faktor - faktor yang memperkuat ketertarikan konsumen seperti pengaruh iklan, sosial, dan budaya masyarakat.

Namun, sepertinya yang saya baca di salah satu situs dari WHO (World Health Organization) http://www.who.int/mediacentre/news/statements/2012/tobacco_packaging/en/index.html menuliskan "WHO welcomes landmark decision from Australia's High Court on tobacco plain packaging act ". WHO mendukung keputusan Australia mengenai tindakan kemasan rokok polos. 

Pada bulan desember 2012 esok, Australia akan menjadi negara pertama yang akan menjual rokok dengan kemasan tanpa merek dan tidak menarik. Langkah tegas Australia tersebut bukan karena alasan. Disebutnya keputusan tersebut dgunakan untuk melawan taktik kejam idustri pemasaran. Penggunaan tembakau merupakan salah satu ancaman bagi kesehatan masyarakat, namun semua itu sebenarnya dapat dicegah salah satunya dengan kebijakan pemerintah. Disebutnya pula jika pemerintah tidak mengambil tindakan tegas terhadap ekspor tembakau, maka tahun 2030 diperkirakan lebih dari delapan juta orang tiap tahunnya akan terbunuh karena tembakau.

Sejak tahun 2005 WHO telah mengeluarkan Kerangka Konferensi Pengendalian Tembakau /FCTC untuk mengurangi permintaan dan penawaran produk tembakau. Langkah - langkahnya antara lain adalah :
1. Melindungi orang lain dari paparan asap rokok
2. Menangkal perdagangan ilegal
3. Melarang iklan dan promosi rokok
4. Melarang penjualan pada anak - anak
5. Menempatkan peringatan pada kemasan rokok
6. Peningkatan pajak tembakau
7. Menciptakan mekanisme koordinasi nasional

Kita tengok kembali Indonesia. Indonesia merupakan negara penghasil tembakau, industri rokok baik yag legal maupun ilegal bertebaran dimana - mana, pemasangan papan reklame dan penjualan rokok secara bebas, apakah Anda tidak merasa bahwa Anda berada dalam lingkaran bahaya?
Sampai sekarangpun Indonesia masih belum berani merativikasi FCTC padahal negara kita mempunyai andil dalam pembuatan FCTC. Namun setelah FCTC ditawarkan, apa yang terjadi?Indonesia menunda untuk merativikasi. Sungguh sangat disesalkan jika pemerintah hanya mengacu pada keuntungan negara saja dan mengabaikan kesehatan sumber daya manusianya. Mungkin selogan Indonesia Sehat akan menjadi keping - keping impian yang terbuang. Kita doakan saja semoga pemerintah membuat keputusan yang terbaik, bukan hanya menguntungkan satu pihak, tapi semua pihak.

Terima kasih 

Sumber : http://www.who.int/mediacentre/news/statements/2012/tobacco_packaging/en/index.html

197 comments:

Kang Muroi mengatakan...

wah kalo kemasan polos kira2 laku ga yah hehe...

San San mengatakan...

kayaknya sih tetep laku, rokok dh jd kebutuhan pokok, terutama bagi perokok..

Cuma Ketik Dibayar Dollar mengatakan...

Rokok ialah sumber pajak paling besar ...

any mengatakan...

kunjungan malam mba ^^, lama udah ga mampir.
kalo ga salah di salah satu negara (lupa negara mana) kemasan rokoknya pake gambar tengkorak, paru-paru yang rusak pokoknya gambar di kemasannya pake yang serem-serem gitu biar pada ga beli.

Unknown mengatakan...

kalo di Australia aturan kaya gitu pasti berefek. namun di Indonesia, polos atau menarik sikat aja :D

jhonytato mengatakan...

gw sering beli rokok separoh bungkus n di masukan ke plastik 1/2 kg..
ajip,,
wkwkwkwkwkwk

Nhinis mengatakan...

Ririiiiiiiiss ^^
Huaaa, kangen, lama tak bersua.
Makin sibuk saja mungkin mahasiswa yg satu ini :)
Kapan ujian meja ? hehe...

Rokok di Indonesia malah dibagu2in, liat aja iklannya,keren banget, macho gitu :D

JadiGitu mengatakan...

iya bener banget gan.. sepertinya pengarus sosial memang ambil peran yang besar ke penyebarn rokok

Catatan Mahasiswa mengatakan...

alhmdulillah saya ga ngerokok mbak, jd mau bngkusnya berubah ato ga d bngkus skali pun, tetap hidup shat tanpa rokok... ^^

Unknown mengatakan...

mau kemasannya bergambar apa atau polos saya tetap gak suka dengan rokok sobat...

Arra Pena mengatakan...

Alhamdulillah saya gak ngerokok mba. Salut untuk pemerintah Australia. Dan bila mengomentari tentang kebijakan di Indonesia, sepertinya akan sulit untuk seperti Australia, karena Rokok telah dianggap sebagai salahsatu pemasukan yang cukup potensial bagi kebanyakan rakyat dan negara. Padahal itu bukan segalanya, coba deh simak fakta dibawah ini. Ini adalah tulisan yang saya ambil dari postingan saya yang berjudul "Racun Paling Unyu" yang saya COPAS dari ylki.or.id:

1. industri tembakau hanya memberikan kontribusi sebesar 1 persen dari total output nasional dan menduduki peringkat ke-34.

2. Sedangkan dari sumbangan terhadap lapangan kerja pada tahun yang sama (2007) industri rokok hanya menduduki peringkat ke-48, sedangkan pertanian tembakau menduduki peringkat ke-30 diantara 66 sektor.

3. Secara nasional, jumlah tenaga kerja industri tembakau dan petani cengkeh adalah kurang dari 2 persen dari jumlah pekerja di semua sektor.

4. Sedangkan dari upah yang diterima, pekerja industri tembakau menduduki peringkat ke-37 dengan rata-rata upah Rp 662.000 perbulan. Upah buruh tersebut sama sekali tidak menjamin mobilitas vertikal ekonomi para buruh, karena hanya cukup untuk biaya makan. Seharusnya terdapat studi lebih lanjut untuk melihat berapa belanja iklan perusahaan dibandingkan dengan biaya untuk upah buruh. Komparasi ini akan menjadi penting guna melihat bagaimana industri rokok membelanjakan pendapatannya.

5. Sementara petani tembakau pendapatannya lebih rendah lagi, yaitu Rp 81.397 per bulan. Dari upah yang sangat rendah tersebut dapat diketahui bahwa petani tembakau dari jaman Belanda hingga sekarang relatif stagnan status ekonominya, selalu dalam kemiskinan struktural.

6. Selain itu, nilai kompetitif tembakau dengan produk pertanian lainnya juga dipertanyakan, karena sekarang ini hasil pertanian produk pangan seperti beras, jagung dan kedelai, sawit, kopi dan sebagainya sedang tinggi-tingginya di pasar dunia.

7. Dari sisi penerimaan negara dari cukai rokok. Dengan menerapkan cukai rokok sebesar 37 persen, Indonesia masuk dalam kategori terendah nomor 2 dalam hal cukai, hanya lebih tinggi sedikit dari Kamboja yang mematok 20 persen. Sedangkan dalam Undang Undang Cukai Indonesia menetapkan batas cukai maksimal sebesar 57%. Sementara rata-rata cukai gobal adalah 65%, artinya dengan cukai maksimal di Indonesia masih berada dibawah rata-rata global. Bandingkan dengan Thailand yang sudah memasang cukai sebesar 63 persen, atau Singapura yang bercukai hampir 90 persen.

Semoga bisa jadi bahan renungan :). (Maaf kalau saya banyak omong hehe)

Azura Zie mengatakan...

Alhamdulillah ga ngeroko ;)

artiirhamna mengatakan...

lama gx mampir ke blog riris...
hehe...
rokok dan rokok lagi...
kapan nih acara yg rokoknya, pengen ikuuttt...

Nhinis mengatakan...

ada yg baru nih, SMS Pake SUARA, gratis, untuk pelanggan telkomsel :)

http://imajinasi-hari.blogspot.com/2012/09/smsan-pake-suara-gratis-sesama-telkomel_21.html

Unknown mengatakan...

ijin follow, follback yah sob :)

Akhmad Muhaimin Azzet mengatakan...

saya berhenti merokok pada tahun 2004

obat kanker payudara mengatakan...

gak ada rokok pemasukan ke negara juga dikit wan...

obat asam urat mengatakan...

susah saya berhenti ngerokok :(

obat diabetes mengatakan...

saya jadi inget dulu pernah jailin temen yang minta rokok pake sample...ekekek

extra kulit manggis mengatakan...

hahhaha ,, banyakk yahh di warung2 klo ada promosi rokok jadi samplenya doang :)

Obat Penyakit Stroke mengatakan...

hahhaha , kayaknya lucu tuhh klo kibulin orang pake bungkus rokok :) hahhaha

pengobatan alami untuk paru paru basah mengatakan...

rokok sekarang menjadi banyak jenisnya yah ..

obat kanker kelenjar getah bening mengatakan...

riris asal jangan mimpi basah aja,,, hahaha,,,

obat kanker kelenjar getah bening mengatakan...

rokok produk satu2nya yang paling jujur,,, hehe

cara menjadi agen ace maxs mengatakan...

kalo di indonesia kayak'y gak bakal mandang kemasan, maen sikat aja biasanya :)

obat penyakit jantung mengatakan...

mau kemasan apa aja.. rokok gak bakalan bisa diam pasti laku.. orang udah terlanjur kecanduan,, broo.. :D

obat kanker payudara mengatakan...

makasih banyak informasiny bos!!

obat mioma mengatakan...

beruntung suami ku bukan perokok gan.....

obat kanker payudara mengatakan...

kekeke,,, rokok temen dikala sepi,,,

Obat Alami Kanker Darah mengatakan...

tapi untungnya saya ga suka meroko..

Pengobatan Kanker Hati mengatakan...

kalo di negara lain aturan begitu pasti ada efeknya, tapi kalo di negara kita..
tak taulah..

cara pemesanan ace maxs mengatakan...

tapi sekarang sudah terlalu banyak dan sulit sekali..untuk menghentikan merok.. jadi meski kemasan polos tetep aja.. gak ngaruh.. :)

cara pemesanan jelly gamat luxor mengatakan...

hmm banyak sekali yah peraturannya ga seperti di kita bebas

Obat Alami Darah Tinggi mengatakan...

wahh.. untungnya ane ga doyan ngeroko..

Obat Herbal Gondok mengatakan...

Mungkin kalo peraturan disana di pake di kita, aga bagus juga tuhh..

Obat Tradisional Gaga Ginjal mengatakan...

Kira kira lakuan mana yah antara kemasan polos dan yang engga polos..??

obat alami kanker serviks mengatakan...

kunjungan malam nih.... salam kenal saja gan.............

obat penyakit kanker payudara mengatakan...

alhamdulliha saya tidak ngeroko, berarti saya peduli sama kesehatan polusi dunia..karena dari sebatang roko secara pela-pelan bisa berdampak keseluruh dunia.

Benny Dwi mengatakan...

sob gak pernah keliatan lagi nih

pengobatan kanker payudara mengatakan...

kok polos sh ?? apa sengaja ya ?

obat stroke tradisional mengatakan...

Kita semua tahu bahkan orang yang suka merokopun tahu kalo meroko itu bisa menganggung kesehatan kita.. tapi saya heran kenapa ya susah banget menghentikan kebiasaan meroko.. ane pernah berhenti meroko tapi sekarang lanjut lagi...

obat tradisional ambeien mengatakan...

makasih gan atas infonya

jelly gamat luxor mengatakan...

wah baru tau ni caranya. makasih ya

jelly gamat luxor mengatakan...

blognya sangat keren dan informasinya sangat menarik,terpercaya.. makasih

jelly gamat luxor mengatakan...

wah informasi yang sangat menarik tuh,, terimakasih ya buat infonya

obat tradisional asam urat mengatakan...

mau polos atau nggak sama saja membahayakan

obat alami diabetes melitus mengatakan...

kemasannya biasa saja, tapi permintaan semakin meningkat saja

obat alami kanker serviks mengatakan...

salam kenal saja gan......

Obat Diabetes Mellitus mengatakan...

aku suka banget dengan blog nya cantik..... pasti yang punya nya juga cantik yah.... mantaaap

Obat Herbal Untuk Sinusitis mengatakan...

kunjungan pagi nih gan..
oiya kami tunggu artikel selanjutnya namun jangan lama lama yah..heheee
Semoga bermanfaat untuk para bloger..amin

obat alami untuk kanker payudara mengatakan...

iya ya , semakin banyak saja orang-orang yang suka merokok ...

pengobatan penyakit jantung mengatakan...

gimana ya biar seseorang itu stop merokok ??

Obat alami kanker serviks mengatakan...

terima kasih banyak nih mas buat infonya.... aku jadi nambah wawasan

Obat Herbal Kanker Paru Paru mengatakan...

Terimakasih banyak atas informasinya...!
salam kenal dan semoga sukses,...

obat kanker payudara mengatakan...

kalo ga salah di salah satu negara (lupa negara mana) kemasan rokoknya pake gambar tengkorak,,,,serem!!

Obat Penyakit Diabetes Herbal mengatakan...

semoga nanti negara kita juga bisa menerapkan kebijakan seperti itu ..

Stroke dan Obatnya mengatakan...

tapi saya ga yakin hal yang di lakukan tersebut dapat mengeurangi jumlah perokok aktif di ngara kita,,
:D

obat herbal jantung koroner mengatakan...

betul juga kini rokok menjadi barang pangan setiap hari, karena perbandingan perokok dan tidak perokok 80% berbanding 20%.

obat stroke ringan mengatakan...

kenapa uud pelarangan merokok tidak di terbitkan?
Pusat Obat Herbal

obat herbal ace maxs mengatakan...

nice share kawn .. :)

Obat Tradisional Kolesterol mengatakan...

kalau kemasan rokok polos nanti semua roko harganya sama donk ...

outbound malang mengatakan...

nice day :)
hargailah hari kemaren,
mimpikanlah hari esok,
tetapi hiduplah untuk hari ini.
bagi-bagi motivasinya yaah...

ekiosku.com mengatakan...

yang namanya rokok itu dari dulu juga berbahaya, baik kemasannya polos ataupun gak?

Unknown mengatakan...

Hi, I see that you are using the free cristalweb blogger template.
theres a anchor text of "wholesale" that links to our website.
I have aranged for the template to be changed and all customers using the template can upgrade for free!
This is in your intrest as Google has/will de-index all sites using the original template as it vialates google's web spam policeys.


The new template can be found at... http://www.deluxetemplates.net/2011/12/cristalweb-blogger-template.htm l

Please can you upgrade.

Kind Regards
Karl Baxter (Wholesale Clearance UK Ltd)

obat kanker prostat mengatakan...

yahh rokok udh jelas akibatnya dan bahkan sudah di tulis di penyebabnya di belakang, tapi tetep aja pengkonsumsinya juara,,

Anonim mengatakan...

SALUTE buat aussie, yang mau mengambil tindakan tegas, demi kelangsungan SDM yang baik...

Azura Zie mengatakan...

Ke manakah pemilik blog ini??? *nangkepinlaba-laba :D

pengobatan diabetes mengatakan...

thank you sob atas beritanya...

pengobatan diabetes mengatakan...

mantep sekali sob postingannya... lanjutkan

daun sirsak obat kanker mengatakan...

memang mantap ni artikel beritanya... salam kenal ya

daun sirsak obat kanker mengatakan...

memang mantap ni artikel beritanya... salam kenal ya

mengobati jantung koroner mengatakan...

sya juga punya ni kemasannya.. mau di apain,

Obat Tumor Payudara mengatakan...

Pantesan banyak kemasan yang ga kenal.....hmm

Linda mengatakan...

Kayanya kalo bagi peroko, kemasan polos atau ga polos sama aja. "sama2 masih di beli"

pengobatan maag kronis mengatakan...

membantu juga ni informasinya.. terimakasih ya..

pengobatan diabetes mengatakan...

selamat siang.. kami senang baca beritanya, sangat bermanfaat ... baca berita di pagi hari memang sangat enak untuk kesehatan.. makasih beritanya

pengobatan diabetes mengatakan...

selamat siang.. kami senang baca beritanya, sangat bermanfaat ... baca berita di pagi hari memang sangat enak untuk kesehatan.. makasih beritanya

angga mengatakan...

kalo kmasan polos kaya gimana yaa ?

rendi mengatakan...

kalau kmsan polos tujuannya untuk apa yaa??
apakah mengurangi keganasan rokok yang berbahaya bagi kesehatan atau sama sekali tidak ada bedanya dari rokok2 sbelumnya??

aryo mengatakan...

kmasan polos atau ada gmbarnya pun mungkin tdak brpengaruh juga sama bnyaknya pngkonsumsi rokok.
lantas apa tujuannya ya..???

rahmat mengatakan...

sperti apa yaa rokok kmsan polos??
jd pnsaran..

jelly gamat mengatakan...

sajian informasinya sungguh interaktif dan teraktul semoga bermanfaat untuk semuanya

jelly gamat mengatakan...

sajian informasinya sungguh interaktif dan teraktul semoga bermanfaat untuk semuanya

obat wasir mengatakan...

ternyata dari dulu roko sudah banyak jenisnya ya..

jelly gamat mengatakan...

Thanks you . Your words makes me feel so good today. Grettings

jelly gamat mengatakan...

Thanks you . Your words makes me feel so good today. Grettings

Lutti said mengatakan...

Terimakasih atas infonya,sangat bermanfaat sekali dan semoga menjadi amal baik bagi anda dan orang lain
Sukses selalu ..............

sandyirwansyah mengatakan...

selama ada orang yang suka ngerokok, meskipun wadahnya polos tetep aja bakal banyak yang nyari

obat asam urat mengatakan...

thanks, beritanya sudah saya baca..ternya bermanfaat buat saya umumnya semua pengunjung blog..
salam sukses ya :)

Obat Herbal Penyakit Parkinson mengatakan...

Terimakasih banyak atas informasinya..!
salam kenal dan semoga sukses..

obat kista mengatakan...

Thanks you Obat for your indonesian words. If do you think this is a hit, perfect. It's your opinion. Too sweet for me

obat kistaobat kista mengatakan...

Thanks you Obat for your indonesian words. If do you think this is a hit, perfect. It's your opinion. Too sweet for me

obat benjolan di leher mengatakan...

thanks for information.. i like about you

pengobatan darah tinggi mengatakan...

met sore.. selamat menjelang ibadah sholat ashar.. thanks for you

pengobatan darah tinggi mengatakan...

met sore.. selamat menjelang ibadah sholat ashar.. thanks for you

khasiat kulit manggis mengatakan...

Good evening, the story was fitted to be listened to. may be useful for visitors

khasiat kulit manggis mengatakan...

Good evening, the story was fitted to be listened to. may be useful for visitors

obat vitiligo mengatakan...

terima kasih karena telah memberi saya berita terbaru dan semua pembaca situs ini ... salam sukses

jamu kuat mengatakan...

met malem.. kami baru berkunjung ni, mantep sekali beritanya. salam sukses. he

obat jelly gamat mengatakan...

saya senang membaca artikel ini, menyajikan berita yang baik dan bermanfaat buat saya..
terimakasih
salam sukses

obat penyakit diabetes mengatakan...

salam kenal
ikut berkunjung saja pak..
informasinya baik dan menambah pengetahuan buat saya.. terimakasih ya

Obat asam urat mengatakan...

beritanya bermanfaat dan baik untuk di simak.. semoga lancar dan mendapatkan berkah kepada punya web ini..
salam kenal, sukses pa

obat penyakit mioma tradisional mengatakan...

kalo di indonesia mau polos mw gak pke bngkus juga pasti laku..haa

obat penyakit herpes tradisional mengatakan...

kalo ngbhas roko gak ada hbisnya deh..

penyakit cacar air mengatakan...

rokok??? asapnya itu loh bkin mual... wiiww

obat jantung mengatakan...

selamat siang, kunjungan pertama saya nih. salam kenal yahhhh

obat jantung bocor mengatakan...

iya benar,, sudah saya baca artikelnya.. bermanfaat dan interaktif.
thanks

obat darah tinggi mengatakan...

iya benar juga. Terimakasih beritanya dan sudah saya simak sangat baik artikelnya

Obat Herbal Wasir mengatakan...

selamat pagi

Penyakit Kelenjar Getah Bening mengatakan...

mantap surantap

Penyakit Liver mengatakan...

salam sukses gan

Obat Herbal Jantung Koroner mengatakan...

tks sudah mau berbagi

http://goo.gl/1eQxW

Infeksi Saluran Kemih mengatakan...

top markotop gan

Obat Alternatif Kanker Payudara mengatakan...

nice postnya gan

Obat Alternatif Diabetes mengatakan...

salam kenal min

Obat Kolesterol Tinggi mengatakan...

salah sehat

Obat Alternatif Darah Tinggi mengatakan...

hoki doki

Obat Alternatif Miom mengatakan...

sip deh

obat asam urat dan kolesterol tinggi mengatakan...

kak, bagaimana ya menggemukan badan.. kurus ni . he
makasih

obat nyeri sendi mengatakan...

Thanks you, I've been able to comment here

Pengobatan Penyakit Asam Urat Herbal mengatakan...

Mantap dah cin infonya.. mantaf banget...

obat herbal penyakit mengatakan...

tapi bagus yah kemasan nya

toko penjual ace maxs mengatakan...

wah banyak yang beli gak yah

obat herbal miom kista mujarab mengatakan...

http://goo.gl/11knmA
obat herbal miom kista mujarab

obat herbal sesak nafas mengatakan...

http://goo.gl/TjAFm8
obat herbal sesak nafas

cara mengatasi darah tinggi secara alami mengatakan...

http://goo.gl/lbwwDp
cara mengatasi darah tinggi secara alami

obat herbal tbc mengatakan...

http://goo.gl/doAu8
obat herbal tbc

obat herbal pembengkakan hati dan limpa mengatakan...

http://goo.gl/XR7y4D
obat herbal pembengkakan hati dan limpa

obat herbal kanker darah leukimia mengatakan...

http://goo.gl/XDnQQT
obat herbal kanker darah leukimia

obat herbal kanker kelenjar getah bening pada anak mengatakan...

http://goo.gl/L7uCN2
obat herbal kanker kelenjar getah bening pada anak

Julkipli Nurriana mengatakan...

Terimakasih banyak atas informasinya...!
salam kenal dan semoga sukses,... jangan lupa mampir www.julkiplinurriana.blogspot.com

obat herbal asma anak dan balita mengatakan...

obat herbal asma anak dan balita
http://is.gd/K8orrB

obat herbal jantung bengkak mengatakan...

obat herbal jantung bengkak

http://goo.gl/VwZ533

obat herbal alami paru paru basah mengatakan...

obat herbal alami paru paru basah

http://goo.gl/6icZvO

penanganan gagal ginjal kronik mengatakan...

penanganan gagal ginjal kronik

http://goo.gl/B9zEqg

obat herbal sakit tukak lambung mengatakan...

obat herbal sakit tukak lambung

http://goo.gl/NooJoq

Obat Herbal Virus TORCH mengatakan...

Obat Herbal Virus TORCH

http://goo.gl/xah66s

cara menurunkan penyakit trigliserida mengatakan...

cara menurunkan penyakit trigliserida

http://goo.gl/W8xl9O

pengobatan herbal penyakit jantung mengatakan...

pengobatan herbal penyakit jantung

http://goo.gl/54DTse

obat herbal tbc mengatakan...

obat herbal tbc

http://goo.gl/doAu8

obat kuat untuk pria dewasa mengatakan...

obat kuat untuk pria dewasa

http://goo.gl/EpFXNj

Cara Herbal Pengobatan penyakit Jantung mengatakan...

Cara Herbal Pengobatan penyakit Jantung

http://goo.gl/54DTse

obat herbal penyakit mengatakan...


Selamat siang semuanya dan terima kasih atas infonya :)

obat herbal penyakit

http://goo.gl/gtwLWl

Obat Herbal Aman mengatakan...

Selamat siang semuanya dan terima kasih atas infonya :)

Obat Herbal Aman

http://goo.gl/6a6qBQ

Herbal Alternatif mengatakan...

Herbal Alternatif (y)

http://goo.gl/NBt79O

obatherbal4u.com mengatakan...

terimakasih telah berbagi informasi yang sangat bermanfaat

obatherbal4u.com

http://goo.gl/N8yDgj

carapengobatanalternatif.com mengatakan...

Selamat siang thanks buat info info yang bermanfaat nya gan

carapengobatanalternatif.com

http://goo.gl/tmd7gz

Obat Kuat Pria dewasa VIG Power mengatakan...

Obat Kuat Pria dewasa VIG Power

http://gg.gg/277mv

obat herbal sesak nafas alami mengatakan...

obat herbal sesak nafas alami

http://is.gd/Qkedjx

pengobatan alternatif stroke mengatakan...

pengobatan alternatif stroke

http://is.gd/mWHwoH

obat herbal uci uci di leher dan ketiak mengatakan...

obat herbal uci uci di leher dan ketiak

http://goo.gl/1ewFbL

cara menurunkan penyakit trigliserida mengatakan...

cara menurunkan penyakit trigliserida

http://goo.gl/W8xl9O

obat herbal kanker kelenjar getah bening pada anak mengatakan...

obat herbal kanker kelenjar getah bening pada anak

http://goo.gl/L7uCN2

obat herbal infeksi saluran kencing mengatakan...

obat herbal infeksi saluran kencing

http://goo.gl/etF0SJ

obat herbal alami paru paru basah mengatakan...

obat herbal alami paru paru basah

http://goo.gl/6icZvO

obat herbal kanker leher rahim mengatakan...

obat herbal kanker leher rahim

http://goo.gl/Xo36SH

pengobatan herbal penyakit jantung mengatakan...

pengobatan herbal penyakit jantung

http://gg.gg/277oe

obat kista alami mengatakan...

obat kista alami

http://goo.gl/wvloHS

obat herbal gagal ginjal mengatakan...

obat herbal gagal ginjal

http://goo.gl/E0hU4

obat tradisional gula darah tinggi mengatakan...

obat tradisional gula darah tinggi

http://goo.gl/OnZb8Y

obat herbal alternatif kanker serviks mengatakan...

obat herbal alternatif kanker serviks

http://goo.gl/RTEorD

obat herbal tibi batuk kering mengatakan...

obat herbal tibi batuk kering

http://goo.gl/JFWG2U

obat herbal asma anak balita mengatakan...

obat herbal asma anak balita

http://tinyurl.com/kszs6p5

obat herbal kanker darah leukimia mengatakan...

obat herbal kanker darah leukimia

http://goo.gl/XDnQQT

obat herbal kanker kelenjar getah bening pada anak mengatakan...

obat herbal kanker kelenjar getah bening pada anak

http://goo.gl/L7uCN2

Cara Pengobatan Alternatif Asam Urat mengatakan...

Cara Pengobatan Alternatif Asam Urat


http://tinyurl.com/nukj48a

obat herbal sesak nafas mengatakan...

obat herbal sesak nafas

http://goo.gl/TjAFm8

obat herbal miom kista mujarab mengatakan...

obat herbal miom kista mujarab

http://goo.gl/11knmA

penanganan gagal ginjal kronis mengatakan...

penanganan gagal ginjal kronis

http://goo.gl/B9zEqg

obat herbal sakit tukak lambung mengatakan...

obat herbal sakit tukak lambung

http://goo.gl/NooJoq

obat herbal tibi batuk kering mengatakan...

obat herbal tibi batuk kering

http://goo.gl/JFWG2U

obat sakit pembengkakan ginjal mengatakan...

obat sakit pembengkakan ginjal

http://goo.gl/BRVmSO

obat herbal uci uci di leher dan ketiak mengatakan...

obat herbal uci uci di leher dan ketiak

http://goo.gl/1ewFbL

cara menurunkan penyakit trigliserida mengatakan...

cara menurunkan penyakit trigliserida

http://goo.gl/W8xl9O

cara mengatasi darah tinggi secara alami mengatakan...

cara mengatasi darah tinggi secara alami

http://goo.gl/lbwwDp

obat kista alami mengatakan...

obat kista alami

http://goo.gl/wvloHS

obat herbal gagal ginjal mengatakan...

obat herbal gagal ginjal

http://goo.gl/E0hU4

Pengobatan Herbal Penyakit Jantung mengatakan...

Pengobatan Herbal Penyakit Jantung

http://tinyurl.com/lgehrzh

Agen Obat Herbal mengatakan...

Agen Obat Herbal

http://tinyurl.com/m73nopq

cara pengobatan alternatif mengatakan...

cara pengobatan alternatif

http://tinyurl.com/p5phyg9

Herbal Alternatif mengatakan...

Herbal Alternatif

http://tinyurl.com/kelzhnh

obat Herbal Penyakit mengatakan...

obat Herbal Penyakit

http://tinyurl.com/kfmjtj6

Cara Alternatif Pengobatan Diabetes mengatakan...

Cara Alternatif Pengobatan Diabetes

http://cli.gs/g69g0f

Obat Tradisional Tbc Paru Ampuh mengatakan...

Obat Tradisional Tbc Paru Ampuh

Cara Alternatif Mengobati Stroke mengatakan...

Cara Alternatif Mengobati Stroke

Obat Alternatif Kelenjar Getah Bening mengatakan...

Obat Alternatif Kelenjar Getah Bening

obat herbal uci uci mengatakan...

obat herbal uci uci

http://goo.gl/bY8kFV

obat herbal batu ginjal dan batu empedu mengatakan...

obat herbal batu ginjal dan batu empedu

http://goo.gl/jZ74Ms

Obat Herbal Penyakit Alzheimer mengatakan...

Obat Herbal Penyakit Alzheimer

Obat Penyakit Gondok mengatakan...

Obat Penyakit Gondok

Cara Pengobatan Darah Rendah Ampuh mengatakan...

Cara Pengobatan Darah Rendah Ampuh

Cara Pengobatan Alternatif mengatakan...

Cara Pengobatan Alternatif

Herbal Alternatif mengatakan...

Herbal Alternatif

Obat Herbal Aman mengatakan...

Obat Herbal Aman

cara pengobatan alternatif mengatakan...

cara pengobatan alternatif

http://tiny.cc/1lsohx

Obat Herbal Aman mengatakan...

Obat Herbal Aman

http://goo.gl/6a6qBQ

obat herbal alami aman ampuh untuk mencegah mengobati dan membantu menyembuhkan berbagai macam penyakit

ana mengatakan...

Class College Education training Beauty teaching university academy lesson teacher master student spa manager skin care learn eyelash extensions tattoo spray

daythammynet
daythammynet
daythammynet
daythammynet
daythammynet
daythammynet
daythammynet
daythammynet
daythammynet

Posting Komentar

Terima kasih atas komentarnya ^^

Template by:
Free Blog Templates